Potensi Wilayah

POTENSI INVESTASI KABUPATEN KUBU RAYA


1456477862-img-20160225-wa0034.jpg
 
Sabtu, 5 Maret 2016 18:27
 
Pengembangan hortikultura dalam paradigma baru tidak hanya terfokus pada peningkatan produksi komoditas saja, tetapi lebih dari itu perspektifnya juga terkait dengan isu-isu strategis yang lebih luas terutama strategi dan komitmen untuk menjaga dan mempertahankan ikon Kabupaten Kubu Raya sebagai daerah penghasil produk-produk hortikultura di Kalimantan Barat.
1456802171-perkebunan-1.jpg
 
Rabu, 2 Maret 2016 12:03
 
Kegiatan perkebunan di Kabupaten Kubu Raya untuk komoditas dalam skala industri telah membudidayakan beberapa jenis komoditas dengan kuantitas produksi yang cukup berarti, disamping investasi perkebunan swasta, juga terdapat perkebunan rakyat yang didominasi oleh jenis kelapa pada daerah pesisir dan tanaman karet di daerah pedalaman.
1456477862-img-20160225-wa0034.jpg
 
Sabtu, 5 Maret 2016 15:36
 
Dalam upaya meningkatkan produktivitas usaha tani utamanya padi di kawasan KTM(Kota Terpadu Mandiri) Rasau Jaya Kabupaten Kubu Raya adalah dengan dibangunnya RMP (Rice Milling Plant) di Desa Bintang Mas yang merupakan salah satu kawasan KTM Rasau Jaya melalui Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia.
1456392075-perikanan-1.jpg
 
Jum'at, 26 Februari 2016 10:30
 
Terletak secara geografis di wilayah pesisir Kalimantan Barat. Hal ini menjadikan Kabupaten Kubu Raya memiliki potensi sumber daya perikanan yang cukup besar sehingga peluang pengembangan usaha budidaya maupun pengolahan perikanan sangat menjanjikan bagi masyarakat lokal.
1456226037-mangrove-kuburaya.jpg
 
Kamis, 25 Februari 2016 12:56
 
Daerah Pesisir Kabupaten Kubu Raya memiliki kawasan hutan mangrove seluas 60.973,73 ha, dengan 50 jenis vegetasi mangrove yang telah ditemukan. Hutan mangrove sebagai ekosistem pesisir dan laut memiliki arti penting karena mempunyai fungsi ekologis, sosial dan ekonomi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Informasi Seputar Covid 19

Data Monitoring Covid-19 Kubu Raya Update:  Selasa, 2 Juni 2020